
Toilet Portable Closet Jongkok
Toilet Portable fiberglas dengan closet jongkok adalah salah satu dari produk yang dibuat oleh CV Royal Bio 3, dengan menggunakan bahan fiberglass berkualitas sehingga lebih awet dan tahan lama.
Toilet portable fiberglass sebagaimana fungsi sama halnya dengan toilet biasa, dapat digunakan oleh orang dewasa, lansia dan anak anak. Sedangkan perbedaannya toilet portable lebih mudah dipindah dari suatu tempat ke tempat yang lain.
Selain pada bentuk atau model, pada toilet portable Bio 3 terdapat sistem pengolahan limbah manusia, sehingga pembuangan hasil akhir tidak menimbulkan bau dan tidak mencemari lingkungan.
Keunggulan Toilet Portable DS-C1:
- Terbuat dari bahan fiberglas sehingga kuat dan ringan
- Ramah lingkungan
- Mudah dipindahkan
- Dilengkapi dengan ventilasi udara
- Desain efisien dan tidak memakan tempat
Fasilitas Toilet Portable DS-C1 :
- Bak air
- Closet jongkong
- Tempat sabun
- Piting lampu
- Gantungan baju
- Tersedia bak penampungan air di atas
Saat ini penggunaan toilet portable sudah banyak digunakan ditempat-tempat umum, karena lebih ramah lingkungan, praktis dan mudah dipindahkan.
Berikut beberapa contoh Toilet Portabel by CV Royal Bio3
Jual Toilet Portable Fiberglass
CV Royal Bio 3 sebagai pabrik Pembuatan toilet portable fiberglass. Kami melayani pembuatan dan jual toilet portable closet jongkok maupun toilet portable closet duduk, yang ramah lingkungan. Pembuatan toilet portable akan kami buat berdasarkan spesfikasi terbaik ataupun dapat disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan.
Area layanan jual toilet portable kami, meliputi wilayah Jakarta, Tangerang, Bekasi, Depok Bogor. Sedang untuk luar kota Jabodetabek seperti wilayah Cikarang, Karawang, Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, Palembang, Pekanbaru, Pontianak, Samarinda, Makassar dan seluruh Indonesia.
Selain toilet portable, Royal Fiber juga menerima pembuatan berbagai macam produk yang terbuat dari bahan fiber glass seperti tangki fiberglass, talang air, atap, septic tank, greace trap dan lain-lain.
Silahkan hubungi kami melalui telepon atau pesan whatsapp dikanan bawah website ini. Kami dengan senang hati memberikan layanan terbaik kami untuk anda.
Baca Juga: Toilet Portable Closet Duduk